Strategi Mendirikan Sebuah Bengkel Mobil ||Salah satu jasa yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat umum adalah bengkel kendaraan salah satunya kendaraan roda empat yaitu mobil. Dengan begitu, peluang usaha bengkel mobil sangatlah menjanjikan. Selain itu, semakin berkembangnya zaman semakin meningkat pula jumlah pengguna mobil pribadi. Bengkel mobil biasanya dapat untuk semua jenis dan merek mobil, contoh …